Kegiatan Komsos Anggota Satgas TMMD Ke-111 Kodim 1202/Skw Dengan Pemuda Di Lokasi Sasaran



Bengkayang –liputansumsel.com--
 Dalam pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-111 Kodim 1202/Singkawang menyelesaikan pekerjaan di sasaran Desa Sentangau Jaya, Kecamatan Seluas, Kabupaten Bengkayang tetap melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) antara anggota satgas TMMD dengan pemuda di desa Sentangau Jaya. 

Dalam kesibukan anggota Satgas TMMD melaksanakan setiap tugas dan tanggung jawab yang dipercayakan, mereka juga mengisi waktu istirahat dengan berkomunikasi sosial(komsos) bersama masyarakat.

Menurut Serda Stefelik Hendry Personel Satgas TMMD ke-111 Kodim 1202/Singkawang, hal ini kita lakukan guna untuk selalu menjalin kebersamaan dan keakraban antara Satgas TMMD dan masyarakat terlebih khusunya pemuda desa Sentangau Jaya. 

"Tambahnya, diketahui melalui komunikasi sosial ini, kita Dapat mengurangi ketegangan, karena seharian melaksanakan tugas mengerjakan sasaran dalam program TMMD Ke-111 dan kita juga mendapatkan informasi yang sedang terjadi di desa ini," Pungkas Serda Stefelik Hendry.(Pendim1202/Skw)

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.