Pembangunan Masjid Nurul Iman Selesai, Satgas TMMD bersihkan Lingkungan Masjid
PALEMBANG ,liputansumsel.com--KODIM0418 - Satgas TMMD Kodim 0418 Palembang, membersihkan menara masjid Nurul Iman di Jalan Taqwa, Lorong Jawi, RT 27 RW 06, Kelurahan Sungai Selincah, Kecamatan Kalidoni Palembang,Senin (28/3/2021).
Pembersihan ini dilakukan dalam bentuk tugas akhir setelah selesainya pembangunan menara,pemasangan keramik dan pemasangan vaping blok.
Bukan hanya mengerjakan sasaran Fisik dan non Fisik saja di TMMD Ke 110 Tahun 2021 oleh Kodim 0418 Palembang, namun juga kegiatan bersih - bersih juga menjadi program di TMMD ke 110 ini.
Program TMMD ke 110 di Kampung Jawi ini sangat membantu masyarakat dalam segala kegiatan. Apalagi mengajarkan masyarakat untuk mencintai kebersihan terutama di tempat ibadah.
Tidak ada komentar
Posting Komentar